by Nasikhudin, S.Pd, M.Sc | Dec 28, 2010 | Karya Ilmiah Dosen
Telah dilakukan fabrikasi lapisan tipis Copper Phthalocyanine (CuPc) dengan menggunakan elektroda emas (Au) yang dideposisikan di atas substrat kaca. Deposisi lapisan tipis CuPc dan elektroda emas dilakukan dengan teknik lithography dengan metode vakum evaporasi pada...